REVERSE OSMOSIS SYSTEM WATER PURIFIER

KEBUTUHAN AIR MANUSIA
Lebih dari 70% tubuh manusia mengandung air yang mengisi 60.000 mil urat nadi dan arteri dalam tubuh kita. Darah mengandung cairan 50%-60% dan 90% dari cairan tersebut merupakan AIR MURNI. Air dalam tubuh berfungsi untuk memberi zat pelumas pada sendi-sendi dan jaringan lunak, mengisi semua sel dan lubang-lubang kecil dalam tubuh. Bahkan airpun dapat dijadikan sebagai terapi kesehatan untuk menyembuhkan berbagai penyakit.
Secara singkat dapat dikatakan air memegang peranan penting dalam tubuh sehingga perlu diperhatikan kebersihan dan higienitasnya. Mengabaikan peranan penting air berarti anda menampung berbagai sumber penyakit dimassa yang akan datang. Persiapan dana yang besar untuk mengobatinya, hilangnya hari-hari bersama keluarga dan bahkan akibat yang paling buruk anda kehilangan mata pencaharian karena fisik tidak menunjang serta menjalani hidup lebih lama di tempat tidur karena sakit.
Sejak tahun 1971 air yang kita minum sehari-hari menjadi sangat berpolusi dalam jumlah yang mengkhawatirkan di danau, sungai dan air tanah (yang pada masa sekarang paling banyak digunakan untuk kebutuhan rumah tangga sehari-hari) Hingga saat ini sudah terdapat lebih dari 12000 bahan kimia yang dipasarkan dan 500 bahan diantaranya banyak dipergunakan pada tahun-tahun terakhir ini. Para ahlipun bahkan belum mengetahui semua akibat kontaminasi bagi tubuh akibat tercemar bahan kimiatersebut. Apakah kita ingin mengambil resiko tersebut?


MENGAPA REVERSE OSMOSIS DAPAT DIPERCAYA?
1). Teknologi yang di kembangkan oleh NASA badan antariksa Amerika Serikat untuk para astronotnya ke luar angkasa. Jadi teknologi Reverse Osmosis telah melalui uji kelayakan yang ketat.
2). Lebih dari 8.000 unit reverse osmosis ukuran besar dipergunakan pada saat perang teluk oleh Amerika Serikat untuk para tentaranya
3). Reverse Osmosis kembali dipergunakan sebagai proses permunian air bah di Midwest sebanyak 6.300 unit
4). proses permurnian melalui membran semipermeable dengan besaran 0,0001 mikron sehingga hanya air murni (H2O) saja yang dapat melalui membran tersebut sehingga menjamin kwalitas air. Sedangkan air kotor atau tercemar akan terbuang ke dalam air pembuangan.
5). Jutaan keluarga diseluruh dunia menggunakan REVERSE OSMOSIS.
6). Teknologi REVERSE OSMOSIS ini telah menerima berbagai pujian di Amerika Serikat dan seluruh dunia bahkan direkomendasikan dokter di Amerika Serikat (Dr.TCmcDaniel)
7). Biaya yang lebih murah untuk setiap galon yang dihasilkan
8). Tingkat kemurnian 96%-98% sehingga bebas dari jenis logam berat, kotoran dan kuman.


BAGAIMANA MEMBRAN REVERSE OSMOSIS BEKERJA
Sistem pemurnian dengan tekanan tinggi, sehingga memaksa air melalui membran REVERSE OSMOSIS. Proses ini melalui tahapan yang dimulai dengan filterisasi dengan kepekatan yang tinggi ke kepekatan yang lebih rendah.
Air yang tercemar dimana memilliki molekul lebih besar dari membran R.O akan dibuang dan air murni saja yang akan melewati pori-pori membran.


BAGAIMANA REVERSE OSMOSIS MELINDUNGI KELUARGA ANDA?
Memiliki 5 tahap penyaringan hingga menghasilkan kwalitas air yang terbaik:

TAHAP PERTAMA-Sedimen 5 Mikron
Menyaring kotoran-kotoran yang lebih besar dari 5 mikron seperti karat, pasir, lumpur, bahan mikro, kapur

TAHAP KEDUA-FILTER Karbon Block
Menyaring tahap pertama bahan-bahan organik seperti bau, rasa, klorin, bahan pencuci (detergent) triklorometana, baja kimia

TAHAP KETIGA-FILTER CTO Karbon Aktif berbentuk butiran
Menyaring tahap kedua bahan-bahan organik seperti bau, rasa, klorin, bahan pencuci (detergent) triklorometana, baja kimia

TAHAP KEEMPAT-Membran Reverse Osmosis
Menyaring karbon, bakteri, virus, racun, logam berat(arsenik, plumbum, kadmium, raksa)ion logam hingga tingkat terkecil 1/10000 mikron sehingga menghasilkan air murni(H2O).

TAHAP KELIMA-Karbon Aktif Kualitas Tinggi
Menyerap bahan organik, menjamin kualitas/rasa air, mengembalikan cita rasa yang alami

Untuk Informasi selengkapnya anda bisa menghubungi Klinik Supranatural Pak Djadja yang di  Pondok Aren Tangerang Selatan.